Genangan Air Di Pasar Lumajang
2024-02-29 00:00:00
Sam Setiawan
Lapor.... Jl. Brigjen Katamso dari arah Pasar ke utara terjadi genangan air. Padahal baru saja selesai project drainasenya. Proyek yg mengorbankan banyak pohon. Selain itu dekat dengan sungai tapi bisa terjadi genangan. Kesannya proyek dikerjakan tanpa perencanaan matang dan asal2an tanpa orientasi hasil yg baik. Mohon dijadikan bahan periksa. %uD83D%uDE4F
Dalam Perencanaan
2024-03-01 00:00:00
Pengelola Lapor Lumajang
Dpkp Lumajang Trimakasih atas laporannya akan kami koordinasikan dengan bidang yang bersangkutan %uD83D%uDE4F
Dpkp Lumajang akan segera ditindaklanjuti karena masih dalam masa pemeliharaan kegiatan 2019. %uD83D%uDE4F%uD83D%uDE4F