Jembatan Rusak Di Kedungmoro
2024-03-23 00:00:00
Kukuh Imantoro
membagikan postingan pertamanya. 14 jam Ini bisa dilaporkan disini gak ya.. Jalan desa kedungmoro sebelah timur.. jembatannya ambruk...Akibatnya air tersumbat meluap sampai kepersawahan...Ini kejadian tadi pagi.. Semoga segera di perbaiki.. setidaknya betonnya di angkat dulu.. biar airnya tidak tersumbat lagi..Terima kasih admin
Dalam Perencanaan
2024-03-23 00:00:00
Pengelola Lapor Lumajang
Terima kasih atas perhatian dan informasinya, ruas Jalan yg dimaksud sesuai dg SK Bupati No. 188.45/89/427.12/2017 Tahun 2017 adalah masuk Jalan Kabupaten. Karena kerusakan bangunan penunjang tersebut parah maka tidak bisa kami tangani dengan pemeliharaan ngapling.Dan untuk Perbaikan bangunan penunjang tersebut akan kami usulkan pembangunan bangunan penunjang sesuai skala Prioritas dan sudah kami masukkan dalam usulan Musrenbang