Kegiatan TPQ Yang Berlangsung
2024-04-01 21:14:00
Sha Sha
Assalamualaikum saya ingin bertanya bagaimana jika ada tempat mengaji (TPQ) yang masih mengadakan kegiatan belajar mengajar seperti biasanya (tidak diliburkan). Hal tersebut apa diperbolehkan? Dengan adanya kebijakan social distancing. Jika memang tidak diperbolehkan mohon untuk pihak yang berwenang bisa memberikan himbauan.
Telah Diselesaikan
2024-04-02 00:31:00