2024-06-18 09:23:12

Member Grup Facebook

Sebagai pengingat bagi kita semua, terutama pemerintah, bahwa respon terhadap tindak kejahatan seksual terhadap Disabilitas harus dilakukan pengawalan secara serius. #PPT_PPA Semoga bisa maksimal dalam melakukan pendampingan dan pengawalan kasus. PPDI LUMAJANG beri dukungan kepada Polres Lumajang untuk mengusut tuntas kasus pencabulan terhadap Disabitas dengan serius dan profesional.

Belum Ada Tanggapan