Tinggal pasar pasar tradisional lain yang perlu berbenah/ dibenahi. Semoga ketertiban dan kebersihan Pasar Klojen bertahan. Jangan sampai kumuh seperti pasar tradisional pada umumnya.