Biaya Rapid Test
Pertanyaan
2024-08-18 11:21:00
Saiful Arman Rohman
Bpak Bupati saya mau tanya apa rapid test saat ini bayar apa gratis ya. untuk keperluan masuk sekolah.
Telah Diselesaikan
2024-11-05 14:58:00
Pengelola Lapor Lumajang
DinkeslumajangBeberapa fasilitas layanan rapid tes bisa dilakukan di beberapa klinik dan dokter praktek mandiri..Dengan biaya ditanggung pasien..Setiap fasyankes mempunyai tarif berbeda sesuai dengan ketentuan