Asuransi Untuk Hewan

Pertanyaan
2025-01-08 18:17:00

Edi Putra Mahkota

MAU TY DI LUMAJANG AP ADA ASURANSI UNTK SAPI

Telah Diselesaikan
2025-01-15 10:55:00

Pengelola Lapor Lumajang

Dinas Pertanian LumajangSebagai upaya hadirnya Pemerintah, guna memberikan perlindungan dan pemberdayaan Petani terutama yang mengusahakan ternak sapi atau kerbau, dengan tujuan agar petani-peternak dapat mengusahakan ternaknya secara berkelanjutan.Sekaligus, untuk mengalihkan resiko kerugian usaha, akibat sapi atau kerbau yang mengalami kematian dan/atau kehilangan. Maka ternak sapi dan kerbau dapat diasuransikan.Lebih detail terkait persyaratan, dipersilahkan datang langsung ke Balai Penyuluhan Pertanian di masing-masing Kecamatan.