Kondisi Rumah Terdampak Lahar Gunung

Pengaduan
2025-02-16 08:54:00

Ayieb Jr.

Pos ulang min..yg tdi fotonya ketinggalan.Inilah situasi rumah saudara kami yg terdampak lahar dingin gunung semeru..halaman rumahnya ambrol terkikis aliran lahar..sekarang pintu rumahnya hanya berjarak sekitar 10 meter dari tebing yg ambrol.dan sekarang kondisi rumah sudah retak akibat getaran lahar yg menerjang desa supituran dusun sumbersari.semoga ada tindakan dari pemerintah untuk menangani kondisi ini..

Belum Ada Tanggapan