Air PDAM Mati Di Biting

2024-03-04 00:00:00

Babad Bumi Lumajang

  Wahai PDAM apakah engkau tidak mendengar keluhan dan laporan kami warga perumahan Bitng barat yg sdh 2 hari ini tdkmendapatkan aliran air..Apakah km tdk bekerja? dan hanya makan gaji buta? setiap bulan kami bayar uang air lebih %u0137urang 100 ribu tetapi pelayanannya tidak memuaskan. Tolong Bpk.Bupati Lumajang lakukan langkah kongkrit thd Perusahaan daerah ini.

Telah Diselesaikan
2024-03-04 00:00:00

Pengelola Lapor Lumajang

  Pdam Lumajang Terima kasih atas informasinya dan mohon maaf atas ketidaknyamanannya ...pesan dari pihak managament...dimohon bagi pelapor untuk yg melaporkan untuk menginformasikan Nama dan No Sambungan air minumnya /No Rekeningnya agar petugas bisa langsung cepat menuju lokasi kerusakan. Pdam Lumajang Menurut informasi di lapangan sdh ditangani dan sdh mengalir